Selasa, 04 Juni 2013

Cara Memulai Bisnis Online

Kali ini saya akan berbagi tips bagaimana Cara Memulai Bisnis Online dengan baik.
Dari sekian banyak pengguna internet di dunia ini, masih ada saja orang yang bingung untuk memulai bisnis online. Mereka pun bertanya-tanya, 'bagaimana saya memulai bisnis online dengan baik ? Nah, dari pertanyaan yang timbul dari beberapa orang, banyak sobat blogger yang mambuat artikel tentang bagaimana Cara Memulai Bisnis Online dengan baik.


Ada dua jalan untuk memulai bisnis online, yaitu bisnis online bermodal dan ada juga bisnis online tanpa modal.Jika ingin memulai bisnis online bermodal, yah, siapkan aja modal duit, hehehe.!!
Tapi jangan cepat putus asa, masih ada jalan untuk kalian yang ingin memulai bisnis online.

Yaitu dengan memulai bisnis online dengan tanpa modal.Untuk memulai suatu bisnis yang dilakukan secara online tanpa modal, kita perlu memperhatikan beberapa hal.Yang paling perlu kita perhatikan adalah perlengkapan-perlengkapan untuk memulai bisnis online tersebut. Contohnya, kita membutuhkan subuah PC/komputer dan koneksi ke internet. Mengapa demikian ? Karena apabila kita tidak mempunyai kedua komponen tersebut, maka kita tidak akan pernah bisa memulai bisnis online tanpa modal. Namun jika kalian sudah mempunyai kedua komponen tersebut, maka, selamat anda sudah bisa mamulai bisnis online dengan bermodalkan PC/komputer dan koneksi ke internet.

Simaklah beberapa tips bagaimana cara memulai bisnis online tanpa modal berikut.

1. Buatlah sebuah blog.
    Buatlah sebuah blog yang berguna untuk berbagai aktifitas anda. Seperti menjual produk anda di postingan blog anda. Pastikan anda membuat blog yang tidak berbayar atau gratis. Banyak penyedia pembuatan blog sendiri dengan gratis. Seperti blogger.com dan wordpress.com.

2. Pastikan produk anda berkualitas.
    Hal sangat amat perlu di perhatikan dalam berbisnis online. Karena apabila produk yang anda tawarkan itu biasa-biasa saja, maka jangan berharap banyak produk anda akan laku.

3. Promosikan blog anda.
    Jika langkah pertama dan kedua sudah anda jalani, langkah selanjutnya adalah promosikan blog anda di berbagai media sosial seperti facebook.com, twitter.com dan masih banyak lagi tempat untuk promosikan blog anda. Anda bisa mecarinya di Google.com.

Mungkin hanya ketiga informasi yang bisa saya berikan kepada teman-teman semua.
Mudah-mudahan bermanfaat untuk memulai bisnis online tanpa modal.
Sekian dulu postingan dari saya tentang Cara Memulai Bisnis Online dengan baik.

Semoga sukses dengan bisnis kalian masing-masing dan SALAM BLOGGER.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar